Produk dari AtuMan ini merupakan alat untuk mengetes tegangan listrik pada stop kontak di rumah Anda. Terdapat indikator yang akan memberikan keterangan mengenai informasi listrik pada socket Anda. Stop kontak tester ini menggunakan EU plug, dimana plug jenis ini merupakan plug standard yang digunakan di Indonesia.
RCD Check Anda dapat melakukan RCD Check dalam waktu yang singkat dengan Socket Detector dari AtuMan ini. Tester socket ini dapat mengecek apakah socket di rumah Anda bekerja dengan baik atau tidak. |
Indikator LED Stop Kontak tester ini memiliki layar LCD yang akan memberikan keterangan mengenai informasi listrik pada socket Anda. Terdapat beberapa indikator yang akan memberitahukan kondisi dari socket listrik di rumah, sehingga Anda menjadi lebih aman menggunakan prangkat kelistrikan di rumah. |
Colokan EU Menggunakan plug atau colokan model EU, tester AtuMan ini bisa Anda gunakan dengan mudah di lingkungan sekitar Anda. |