Pemantik api multifungsi ini dapat digunakan untuk berbagai kegiatan seperti memasak, kegiatan pertukangan, aktivitas outdoor, dan lain-lain. Pemantik api ini dikirim dengan keadaan gas kosong untuk menjaga keamanan saat pengiriman.
3 Api Sekaligus Pemantik api ini memiliki 3 buah lubang api, sehingga api yang dihasilkan lebih besar, stabil, dan memiliki panas yang tinggi. |
Tahan Angin Pemantik gas butane ini menghasilkan api dengan tekanan yang kuat, sehingga tidak dapat mati dengan mudah meskipun ditiup angin. |
Isi Ulang Gas butane dapat diisi ulang jika sudah habis, sehingga lebih hemat karena tidak perlu membeli korek api baru. |
Berbagai Fungsi Hasil api yang dikeluarkan sangat cocok untuk digunakan saat berkemah, melakukan pesta BBQ, sebagai alat las, soldering, ataupun pekerjaan DIY lainnya. |