Aksesoris Video Game
Docking ini memiliki dua fungsi utama, sebagai stand atau penyangga dan sebagai tempat charger untuk untuk joy-con Nintendo Switch Anda. Terdapat lampu LED menarik yang begitu ideal dijadikan sebagai dekorasi untuk kamar tidur Anda. Dock ini dapat menampung hingga 4 buah joy-con atau 2 jot-con dan 1…
Gamepad dualshock untuk Playstation 4. Gamepad ini memiliki layout yang sama persis dengan gamepad dualshock original PS4 sehingga sangat familiar saat digunakan. Semua fitur dari gamepad dualshock juga ada di gamepad ini seperti fitur trackpad, vibrate, plug audio dan gyro.
Bagi Anda yang memiliki konsol game Nintendo Switch, case dengan bahan EVA ini sangat cocok untuk menyimpan konsol Nintendo Switch Anda. Ruang yang luas dan dilengkapi dengan kantung ekstra di bagian dalam, membuatnya praktis untuk membawa konsol Anda beserta aksesorisnya. Bahan EVA pada kotak penyimpanan…
TPU Case untuk Nintendo Switch Lite dibuat bahan TPU, membuat TPU case ini flexible dan ringan. Casing nintendo switch lite ini fit dengan seluruh tombol sehingga semua tombol masi dapat diakses dan ditekan dengan nyaman.
Bagi Anda yang suka bermain game DDR wajib menggunakan karpet dansa ini. Bermain game DDR akan lebih seru dan lebih immersive dibanding menggunakan remote control gamepad biasa. Matras DDR ini menggunakan port USB untuk terhubung ke PC.
Wrist strap ini digunakan untuk controller joy-con nintendo switch. Cocok digunakan untuk mengganti wrist strap Anda yang rusak ataupun hilang. Hadir dengan fungsi yang sama persis dengan wrist strap joy-con original.
Gamepad dualshock untuk Playstation 3. Gamepad ini memiliki layout yang sama persis dengan gamepad dualshock original PS3 sehingga sangat familiar saat digunakan. Semua fitur dari gamepad dualshock juga ada di gamepad ini seperti fitur vibrate.
Gaming Controller Bluetooth ini dapat digunakan sebagai pengganti gamepad Nintendo Switch Pro. Gaming controller atau joystick ini memiliki desain klasik sehingga mudah dioperasikan tanpa perlu adaptasi. Dilengkapi dengan jaringan bluetooth yang membuat Anda dapat bermain serta bergerak bebas tanpa…
Buat setiap sesi bermain Anda lebih menyenangkan dengan USB joystick atau stik kontroler ini. Desainnya yang mirip dengan kontroler Dualshock atau stick PS membuat pengalaman bermain game Anda sama seperti bermain game konsol. Bobotnya yang ringan dan sensasi tekanan tombol yang taktis dapat meningkatkan…
Gamepad dualshock untuk Playstation 4. Gamepad ini memiliki layout yang sama persis dengan gamepad dualshock original PS4 sehingga sangat familiar saat digunakan. Semua fitur dari gamepad dualshock juga ada di gamepad ini seperti fitur trackpad, vibrate, plug audio dan gyro.
Buat setiap sesi bermain Anda lebih menyenangkan dengan USB joystick atau stik kontroler ini. Desainnya yang mirip dengan kontroler XBox membuat pengalaman bermain game Anda sama seperti bermain game konsol. Bobotnya yang ringan dan sensasi tekanan tombol yang taktis dapat meningkatkan pergerakan Anda…
Bagi Anda yang memiliki Nintendo Switch wajib untuk menyimpannya di dalam kotak agar tidak lecet dan terbentur saat dibawa-bawa berpergian. Menggunakan material yang keras pada bagian luarnya, casing ini dapat melindungi nintendo switch Anda dari benturan dan goresan.
Tempered Glass Dari Zilla ini terbuat dari bahan kaca yang sudah dipadatkan hingga kekerasan 9H sehingga tidak mudah pecah dan tergores. Selain itu Tempered Glass Zilla memiliki lapisan Anti Fingerprint dan Oleophobic. Pada bagian sudut tempered glass dibuat melengkung 2.5D untuk mencegah tangan tersayat…