Jangan biarkan barang penting Anda jatuh, hilang, atau tercecer saat beraktivitas. Karabiner quickdraw dengan tali pegas ini hadir sebagai solusi praktis untuk menjaga perlengkapan tetap aman, rapi, dan selalu siap dijangkau. Cocok untuk Anda yang aktif, dinamis, dan membutuhkan akses cepat ke barang bawaan.
| Karabiner Kuat Karabiner ini sangat kuat untuk menggantungkan suatu barang yang ingin Anda bawa, serta dapat menahan beban yang cukup berat karena hadir dengan desain tali per yang lentur. Anda bisa menggantung benda dengan berat yang lebih besar ketimbang karabiner per ini. |
| Kunci Desain Quickdraw Desain kunci karabiner ini memiliki model quickdraw yang mudah dibuka dan sangat kuat untuk menahan beban. Desain ini sangat cocok untuk dikaitkan pada ikat pinggang Anda. |
| Bahan Berkualitas Terbuat dari bahan plastik yang berkualitas membuat tali tidak akan mudah rusak dan tahan karat. Bagian penjepit karabiner menggunakan paduan aluminium yang kuat dan tidak mudah patah. |






