Charger USB ini dilengkapi dengan 2 buah USB port membuat Anda bisa mengisi 2 perangkat sekaligus. Dengan output QC 3.0 dan 2.1 A, charger ini mampu mengisi baterai perangkat Anda dalam waktu singkat.
| Desain Kecil dan Portable Bentuknya yang relatif minimalis membuat charger USB mudah disimpan di dalam tas. Anda dapat menggunakan kepala charger ini sebagai pengganti atau untuk kebutuhan travel Anda. |
| 2 Port USB Dilengkapi dengan 2 port USB yang memiliki nilai ampere berbeda, yaitu 3.0 A dan 2.1 A. Anda dapat menggunakan port yang sesuai agar barang-barang elektronik lebih awet dan terhindar dari overheat, overcharge, dan sebagainya. |
| Bahan Berkualitas Terbuat dari bahan bodi plastik berkualitas yang ringan namun kokoh sehingga awet untuk penggunaan jangka panjang. Pada bagian kelistrikan sudah dilengkapi dengan proteksi sehingga aman untuk digunakan. |







