Adaptor ini berfungsi untuk mengubah port lightning ke port audio 3.5 mm. Sangat berguna untuk Phone 7/7 Plus ke atas karena tidak memiliki port audio 3.5 mm. Dengan menggunakan adaptor ini, Anda dapat menggunakan earphone / headphone favorit Anda di iPhone 7/7 Plus ke atas.
Lightning ke Jack 3.5 mm Adaptor ini mengubah port lightning menjadi port AUX 3.5 mm sehingga Anda dapat menghubungkan earphone atau headphone ke iPhone Anda. |
Kecocokkan Adaptor ini didesain khusus untuk iPhone 7/7 Plus ke atas agar dapat menggunakan earphone / headphone yang menggunakan plug 3.5 mm. |
Material Berkualitas Material TPE pada kabel dan plastik pada kepala adaptor menjamin keawetan dan daya tahan agar dapat digunakan untuk waktu yang lama. |