Korek gas butane gun multifungsi ini bisa digunakan untuk menyalakan api unggun, pengelasan, pembakaran kue atau daging. Korek ini menggunakan teknologi flame torch yang membuat api menjadi sangat terkonsentrasi. Hal tersebut membuat api sangat panas, tahan terhadap angin dan dapat membakar dengan cepat tetapi hemat bahan bakar. Terbuat dari bahan material berkualitas sehingga awet untuk penggunaan jangka panjang.
Tahan Angin Korek gas butane ini menghasilkan api dengan tekanan yang kuat. Hal itu bisa terjadi karena teknologi flame torch-nya yang membuat api tidak dapat mati dengan mudah meskipun ditiup Angin. |
Dapat Diisi Ulang Saat gas di dalamnya telah habis, Anda dapat mengisi ulang tangki dengan gas butane yang mudah untuk didapat. Dengan korek yang dapat diisi ulang maka Anda bisa lebih berhemat karena Anda tidak perlu membeli korek api baru. |
Banyak Fungsi Hasil tekanan api yang dikeluarkan sangat cocok untuk digunakan pada saat berkemah dan melakukan BBQ party, sebagai alat las, soldering ataupun pekerjaan hobby karya seni lainnya. |
Bahan Berkualitas Terbuat dari bahan material plastik, karet dan metal yang kokoh tetapi ringan sehingga mudah dibawa ke mana pun dan awet untuk penggunaan jangka panjang. |